Media Otomotif Online Indonesia
TEKNIK  

Cas Aki Motor Menggunakan Mesin Las, Amankah?

cas aki motor

Baca juga : Apakah Bahaya Gonta Ganti Oli Mesin Di Motor Kita

Baca juga : Hoaks Atau Fakta Mesin Las Bisa Untuk Ngecas Baterai

Untuk pengisian lambat biasanya arus pengisian yang digunakan 1/10 dari kapasitas aki. Misalkan kapasitas baterai 40 Ah, maka arus yang diijinkan untuk pengisian lambat tidak boleh lebih dari 40 x 1/10 = 4 ampere.

Sedangkan untuk pengisian cepat, arus yang diijinkan untuk melakukan pengisian maksimal 50% dari kapasitas aki, lebih dari itu akan merusak sel aki.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *